Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perusahaan Cina Rajai Belanja Iklan Piala Dunia 2018

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pekerjaan persiapan Piala Dunia 2018 di Stadion Moskow pun telah sampai di tahap akhir.
Pekerjaan persiapan Piala Dunia 2018 di Stadion Moskow pun telah sampai di tahap akhir.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sejumlah perusahaan asal Cina diperkirakan telah menghabiskan US$ 835 juta (Rp 11,6 triliun) untuk belanja iklan dalam Piala Dunia 2018 yang digelar di 11 kota di Rusia pada 14 Juni hingga 15 Juli 2018.

Perusahaan periklanan China pada Piala Dunia tahun ini telah membelanjakan dananya dua kali lipat dibandingkan Amerika Serikat yang hanya US$ 400 juta (Rp 5,5 triliun).

Begitu juga nilai belanja iklan China jauh lebih besar jika dibandingkan dengan Rusia sebagai tuan rumah yang hanya US$ 64 juta (Rp 893 miliar) sebagaimana statistik grup media Zenith yang diposting dalam aplikasi Yicai.com, Minggu, 10 Juni 2018.

Tujuh perusahaan Cina, yakni Dalian Wanda Group, Hisense Electronics Co, China Mengniu Dairy Co, Yadea Technology Group Co Ltd, Vivo Mobile Communication Technology, Zhidian Yijing Virtual Reality Technology, dan Immerex turut mensponsori Piala Dunia 2018.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Padahal pada Piala Dunia di Afrika Selatan delapan tahun lalu hanya satu perusahaan Cina yang menjadi sponsor sekaligus mencatat sejarah sebagai perusahaan pertama dari daratan Cina yang terlibat dalam perhelatan akbar sepak bola sejagat empat tahunan itu, demikian tulis China Daily, Senin.

Zenith memperkirakan perusahaan periklanan global diperkirakan membelanjakan US$ 2,4 miliar (33,5 triliun) pada Piala Dunia tahun ini.

Merek-merek global juga diperkirakan akan mampu menjangkau 3,5 miliar audiens di seluruh dunia selama penyelenggaraan Piala Dunia 2018, demikian CNBC.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jokowi Minta Menkominfo Prioritaskan Belanja Iklan ke Perusahaan Pers, Bantalan Jangka Pendek?

37 hari lalu

PJ Gubernur DKI Heru Budi, Ketua Dewan Pers Ninik Rahayu, Presiden RI Jokowi, Ketua PWI  Hendry CH Bangui, Ketua MPR Bambang Susatyo, Seskab Pramono Anung, Menkominfo Budi Arie (kiri-Kanan) saat hadiri puncak perayaan Hari Pers National 2024 di Ancol, Jakarta, Selasa, 20 Februari 2024. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Jokowi Minta Menkominfo Prioritaskan Belanja Iklan ke Perusahaan Pers, Bantalan Jangka Pendek?

Presiden Jokowi meminta jajaran kementerian, utamanya Kominfo untuk memprioritaskan anggaran belanja iklan pemerintah ke perusahaan pers.


Lazio Batal Rekrut Hugo Lloris, Capai Kesepakatan dengan Salernitana untuk Luigi Sepe

24 Agustus 2023

Penjaga gawang Tottenham Hotspur, Hugo Lloris. REUTERS/Scott Heppell
Lazio Batal Rekrut Hugo Lloris, Capai Kesepakatan dengan Salernitana untuk Luigi Sepe

Lazio mencari alternatif untuk Hugo Lloris karena pembicaraan dengan Tottenham Hotspur tak menemui kemajuan.


Mengenal Antoine Griezmann, Andalan Timnas Prancis Menjuarai Piala Dunia 2018

22 Maret 2023

Pemain Maroko Azzedine Ounahi berduel dengan pemain Prancis Antoine Griezmann pada laga Semi Final Piala Dunia 2022 antara Prancis vs Maroko di Stadion Al Bayt, Al Khor, Qatar, 14 Desember 2022. REUTERS/Hannah Mckay
Mengenal Antoine Griezmann, Andalan Timnas Prancis Menjuarai Piala Dunia 2018

Antoine Griezmann merupakan salah satu pahlawan di Timnas Prancis di Piala Dunia 2018. Berulang tahun ke 32 kemarin, simak kilas balik berikut.


Meski Bermasalah dengan Cedera, Paul Pogba Tak Akan Dilepas oleh Juventus

17 Maret 2023

Pemain Juventus, Paul Pogba. REUTERS/Massimo Pinca
Meski Bermasalah dengan Cedera, Paul Pogba Tak Akan Dilepas oleh Juventus

Paul Pogba bergabung dengan Juventus pada 2012 dan memenangi empat gelar Serie A dan dua Piala Italia.


Kawanan Belalang Menyerbu Tribun Saat Cristiano Ronaldo Memborong 4 Gol untuk Al Nassr. Pertanda Aneh?

11 Februari 2023

Pemain Al Nassr Cristiano Ronaldo. REUTERS/Ahmed Yosri
Kawanan Belalang Menyerbu Tribun Saat Cristiano Ronaldo Memborong 4 Gol untuk Al Nassr. Pertanda Aneh?

Cristiano Ronaldo melakukan penampilan hebat pertamanya bersama Al Nassr.


Jokowi Curhat Belanja Iklan RI Diambil Media Sosial Asing, Ini Kata Pakar Ekonomi Digital

10 Februari 2023

Ilustrasi Media Sosial. Kredit: Forbes
Jokowi Curhat Belanja Iklan RI Diambil Media Sosial Asing, Ini Kata Pakar Ekonomi Digital

Pakar ekonomi digital Nailul Huda menanggapi pernyataan Presiden Jokowi yang mengaku sedih belanja iklan media konvensional semakin berkurang karena diambil oleh media digital platform asing.


Jokowi Sedih Belanja Iklan Diambil Media Digital Asing, TikTok Raup Rp 158 Triliun dari Iklan

9 Februari 2023

residen Joko Widodo memberikan sambutan pada acara Puncak Peringatan Hari Pers Nasional 2023, di Deli Serdang, Sumatera Utara, seperti ditayangkan melalui YouTube Sekretariat Presiden, Kamis 9 Februari 2023. ANTARA/Mentari Dwi Gayat
Jokowi Sedih Belanja Iklan Diambil Media Digital Asing, TikTok Raup Rp 158 Triliun dari Iklan

Jokowi sedih belanja iklan sebanyak 60 persen diambil media digital asing. Sebagai perbandingan, iklan TikTok meraup Rp 158 triliun secara global pada 2022.


Jokowi Sedih Belanja Iklan Direbut Platform Asing, TikTok Raup Rp 158 Triliun dari Iklan

9 Februari 2023

residen Joko Widodo memberikan sambutan pada acara Puncak Peringatan Hari Pers Nasional 2023, di Deli Serdang, Sumatera Utara, seperti ditayangkan melalui YouTube Sekretariat Presiden, Kamis 9 Februari 2023. ANTARA/Mentari Dwi Gayat
Jokowi Sedih Belanja Iklan Direbut Platform Asing, TikTok Raup Rp 158 Triliun dari Iklan

Jokowi sedih belanja iklan sebanyak 60 persen diambil media digital asing. Sebagai perbandingan, iklan TikTok meraup Rp 158 triliun secara global pada 2022.


Jokowi: 60 Persen Belanja Iklan Media Diambil Platform Asing, Sedih Loh Kita

9 Februari 2023

residen Joko Widodo memberikan sambutan pada acara Puncak Peringatan Hari Pers Nasional 2023, di Deli Serdang, Sumatera Utara, seperti ditayangkan melalui YouTube Sekretariat Presiden, Kamis 9 Februari 2023. ANTARA/Mentari Dwi Gayat
Jokowi: 60 Persen Belanja Iklan Media Diambil Platform Asing, Sedih Loh Kita

Menurut Jokowi, dengan dikuasainya belanja iklan media online oleh platform asing, maka sumber daya keuangan media konvensional menjadi berkurang.


Survei TSRC Sebut Prabowo Paling Banyak Belanja Iklan di Facebook

8 Februari 2023

Elektabilitas Ganjar Pranowo Saingi Anies dan Prabowo
Survei TSRC Sebut Prabowo Paling Banyak Belanja Iklan di Facebook

The Strategic Research and Consulting (TSRC) mengungkapkan Prabowo Subianto merupakan kandidat capres yang merogoh kocek paling banyak untuk belanja iklan