Mario Goetze, Pahlawan Jerman di Piala Dunia 2014

Reporter

Editor

Budi Riza

Senin, 14 Juli 2014 08:43 WIB

Mario Goetze mencium tropi piala dunia usai Jerman berhasil mengalahkan Argentina dengan skor 1-0 pada final piala dunia di Brazil, 14 Juli 2014. REUTERS/Damir Sagolj


Goetze menjalani debutnya bersama timnas Jerman pada 17 November 2010. Waktu itu dia masuk sebagai pemain pengganti. Dia memang tidak mencetak gol, tapi dia mencetak rekor, yakni pemain termuda yang bermain bersama tim nasional setelah legenda Jerman, Uwe Seeler. Waktu itu dia baru berusia 18 tahun. Gol pertama Goetze buat Jerman baru dia torehkan pada 10 Agustus 2011, saat Jerman menghadapi Brasil dalam pertandingan persahabatan.

Putra seorang profesor matematika di Dortmund University of Technology ini memang bercita-cita jadi pesepak bola profesional. Dia bersama kakak dan adiknya didaftarkan ke akademi sepak bola Dortmund. Pada 2009, Goetze dipercaya masuk tim senior Dortmund hingga musim kompetisi 2013. Selama 4 tahun di Dortmund, Goetze berhasil mencetak 31 gol dari 116 penampilan. (Baca: Tanpa Gol, Final Piala Dunia Masuki Babak Tambahan)

Tahun lalu, Bayern Muenchen terpikat bakat Goetze. Dengan bayaran 37 juta euro, Goetze pun akhirnya berlabuh di FC Hollywood, julukan tim Bayern Muenchen. Di sini, dia langsung memperlihatkan ketajaman. Dari 44 pertandingan, sudah 15 gol yang dia cetak.

Pada akhir pertandingan, semua orang memuji Goetze. "Dia adalah keajaiban, dia bisa bermain di posisi apa pun dan menjadi penentu hasil pertandingan, dia sudah membuktikan dirinya hari ini," kata Jogi seusai pertandingan. Jogi dan seluruh pendukung Jerman memang sudah selayaknya berterima kasih kepada Goetze.

AP | ABC | PRAGA UTAMA

Baca juga:
Pelatih Argentina Akui Jerman Lebih Favorit Juara
Barcelona: Pemulihan Cedera Neymar Berjalan Baik
Ron Vlaar: Mimpi Saya Hancur









Advertising
Advertising







Berita terkait

Profil Marco Reus yang akan Hengkang dari Borussia Dortmund

9 hari lalu

Profil Marco Reus yang akan Hengkang dari Borussia Dortmund

Borussia Dortmund mengumumkan, Marco Reus akan meninggalkan klub akhir musim ini dan berstatus bebas transfer

Baca Selengkapnya

Profil 4 Kiper Keturunan yang Dibidik Masuk Timnas Indonesia

21 hari lalu

Profil 4 Kiper Keturunan yang Dibidik Masuk Timnas Indonesia

Siapa saja kiper keturunan yang dibidik jadi pemain Timnas Indonesia?

Baca Selengkapnya

Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

25 hari lalu

Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

Timnas Jerman resmi memperpanjang kontrak pelatih Julian Nagelsmann sampai 2026. Ada dua implikasi penting.

Baca Selengkapnya

Tercatat 500 Penampilan Bersama Borussia Dortmund, Ini Profil Mats Hummels

26 hari lalu

Tercatat 500 Penampilan Bersama Borussia Dortmund, Ini Profil Mats Hummels

Mats Hummels kini tercatat sebagai pemain kedua dengan penampilan terbanyak bersama Borussia Dortmund

Baca Selengkapnya

Jersey Timnas Jerman Dianggap Punya Nomor Punggung Mirip Simbol Nazi, Ini Respons Asosiasi Sepak Bola Negara Itu

43 hari lalu

Jersey Timnas Jerman Dianggap Punya Nomor Punggung Mirip Simbol Nazi, Ini Respons Asosiasi Sepak Bola Negara Itu

Timnas Jerman tengah mendapat sorotan. Jersey baru mereka memiliki salah satu nomor punggung yang disebut-sebut menyerupai simbol Nazi.

Baca Selengkapnya

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

52 hari lalu

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Timnas Jerman Beralih Sponsor dari Adidas ke Nike, Dikritik Menteri Ekonomi Kurang Patriotik

52 hari lalu

Timnas Jerman Beralih Sponsor dari Adidas ke Nike, Dikritik Menteri Ekonomi Kurang Patriotik

Keputusan DFB untuk meninggalkan Adidas dan beralih menggunakan Nike untuk Timnas Jerman memicu kritik dari pemerintah setempat.

Baca Selengkapnya

Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

52 hari lalu

Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

Pertandingan antara Prancis vs Jerman akan tersaji dalam pertandingan uji coba di Stadion Groupama, Minggu, 24 Maret 2024, pada pukul 03.00 WIB.

Baca Selengkapnya

Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

54 hari lalu

Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

Fase grup babak kualifikasi Euro 2024 atau Piala Eropa 2024 telah berakhir.

Baca Selengkapnya

Dipanggil Lagi Timnas Jerman setelah 15 Bulan Absen, Manuel Neuer Tak Bisa Main karena Cedera dalam Latihan

55 hari lalu

Dipanggil Lagi Timnas Jerman setelah 15 Bulan Absen, Manuel Neuer Tak Bisa Main karena Cedera dalam Latihan

Kiper Manuel Neuer dipastikan akan absen saat timnas Jerman memainkan pertandingan persahabatan melawan Prancis dan Belanda.

Baca Selengkapnya