Piala Dunia 2018: Cedera, Batshuayi Terancam Tak Bisa Bela Belgia

Reporter

Erlangga Dewanto

Editor

Nurdin Saleh

Selasa, 17 April 2018 06:12 WIB

Aksi pemain Borussia Dortmund Michy Batshuayi. REUTERS/Wolfgang Rattay

TEMPO.CO, Jakarta - Penyerang Borussia Dortmund, Michy Batshuayi, mengalami cedera saat melawan Schalke 04 dalam laga pekan ke-30 Bundesliga yang berlangsung di markas Schalke di Veltins Arena, Ahad, 15 April 2018. Karena cedera itu Bathsuayi pun terancam tak bisa memperkuat timnas Belgia pada Piala Dunia 2018.

Pada laga yang dimenangkan Schalke dengan skor 2-0 itu, sesaat sebelum laga berakhir, Batshuayi menerima tackle keras dari pemain belakang Schalke, Benjamin Stambouli. Terlihat kesakitan, Batshuayi pun harus ditandu keluar lapangan.

Dilansir dari laman Bild, usai pertandingan itu Batshuayi dikabarkan mengalami cedera patah di pergelangan kaki. Namun hingga kini, belum ada pernyataan resmi dari pihak Borussia Dortmund tentang cedera yang dialami pemain berusia 24 tahun itu.

"Kami harap cederanya tidak terlalu buruk, tapi kami harus melakukan investigasi lebih lanjut," ujar pelatih Dortmund, Peter Stoger seusai pertandingan.

Dortmund meminjam Batshuayi dari Chelsea dengan mahar sebesar 1,35 juta euro sejak Januari kemarin hingga akhir musim ini. Bersama Dortmund, Batshuayi berhasil tampil prima dengan raihan tujuh gol serta satu assist dari 10 laga yang telah ia lakoni di kompetisi Bundesliga.

Advertising
Advertising

Batshuayi dipanggil oleh pelatih Roberto Martinez untuk bisa bermain bersama timnas Belgia dalam laga persiapan Piala Dunia 2018 kontra Arab Saudi pada akhir Maret lalu. Pada laga itu, Batshuayi mencetak satu gol bagi Belgia yang menang telak 4-0.

MIRROR | SKY SPORTS

Berita terkait

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U-23 2024, Berikut Rekam Jejak Pertemuan Timnas Indonesia Vs Irak

22 jam lalu

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U-23 2024, Berikut Rekam Jejak Pertemuan Timnas Indonesia Vs Irak

Berikut track record pertandingan timnas Indonesia vs Irak. Malam ini akan berhadapan untuk meraih posisi 3 di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

3 hari lalu

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong berhasil bawa Garuda Muda ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Berikut sisi lain Coach Shin.

Baca Selengkapnya

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

16 hari lalu

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.

Baca Selengkapnya

Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

16 hari lalu

Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

Direktur olahraga Bayer Leverkusen Simon Rolfes memastikan Florian Wirtz dan Granit Xhaka akan bertahan di klub itu

Baca Selengkapnya

Beri Sinyal Kembali Latih Timnas Vietnam, Ini Profil Park Hang-seo

36 hari lalu

Beri Sinyal Kembali Latih Timnas Vietnam, Ini Profil Park Hang-seo

Park Hang-seo beri sinyal akan kembali latih timnas Vietnam, setelah digilas timnas Indonesia di penyisihan Piala Dunia lalu.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Ajukan Diri sebagai Calon Tuan Rumah Piala Dunia 2034, Usung Tema Growing Together

58 hari lalu

Arab Saudi Ajukan Diri sebagai Calon Tuan Rumah Piala Dunia 2034, Usung Tema Growing Together

Jika resmi menjadi tuan rumah Piala Dunia 2034, Arab Saudi mengusung slogan Growing Together.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Luncurkan Tawaran Menjadi Tuan Rumah Piala Dunia 2034

2 Maret 2024

Arab Saudi Luncurkan Tawaran Menjadi Tuan Rumah Piala Dunia 2034

Arab Saudi meluncurkan kampanyenya untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia 2034 pada hari Jumat, 1 Maret 2024. Sudah punya slogan baru.

Baca Selengkapnya

Pahlawan Timnas Jerman saat Juara Piala Dunia 1990, Andreas Brehme Tutup Usia 63 Tahun

20 Februari 2024

Pahlawan Timnas Jerman saat Juara Piala Dunia 1990, Andreas Brehme Tutup Usia 63 Tahun

Andreas Brehme mencetak gol kemenangan lewat tendangan penalti saat timnas Jerman mengalahkan Argentina di final Piala Dunia 1990.

Baca Selengkapnya

Pahlawan Timnas Jerman di Piala Dunia 1990, Andreas Brehme, Berpulang

20 Februari 2024

Pahlawan Timnas Jerman di Piala Dunia 1990, Andreas Brehme, Berpulang

Pahlawan Timnas Jerman di Piala Dunia 1990, Andreas Brehme, tutup usia pada Selasa dinihari, 20 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Undian UEFA Nations League 2024/2025: Timnas Italia, Belgia, dan Prancis Tergabung di Grup Neraka

9 Februari 2024

Hasil Undian UEFA Nations League 2024/2025: Timnas Italia, Belgia, dan Prancis Tergabung di Grup Neraka

Hasil undian UEFA Nations League musim 2024/2025, Kamis, 8 Februari 2024, menempatkan Timnas Italia, Belgia, dan Prancis tergabung di grup neraka.

Baca Selengkapnya