Prancis Vs Kroasia, Begini Pujian Kaka untuk Kylian Mbappe

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Minggu, 15 Juli 2018 15:25 WIB

Penyerang Prancis, Kylian Mbappe, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Argentina dalam pertandingan babak 16 besar Piala Dunia 2018 di Kazan Arena, Kazan, Rusia, 30 Juni 2018. Mbappe berhasil membawa timnya ke semifinal, yang akan bertanding melawan Belgia, pada 11 Juli. REUTERS/Michael Dalder

TEMPO.CO, Jakarta - Aksi Kylian Mbappe akan menjadi salah satu yang ditunggu pada laga final Piala Dunia 2018 antara Prancis dan Kroasia di Stadion Luzhniki, Moskow, Rusia, Ahad, 15 Juli 2018. Penonton akan antusias menantikan kecemerlangan pemain muda Prancis itu dalam pertandingan yang akan berlangsung mulai pukul 22.00 WIB dan disiarkan Trans TV.

Mbappe muncul sebagai salah satu pemain muda yang paling menonjol di ajang turnamen empat tahunan ini. Ia antara lain memborong dua gol saat Prancis menyingkirkan Argentina dengan skor 4-3 di babak 16 besar.

Kecemerlangan pemain Paris Sanint-Germain ini ikut mempesona Ricardo Kaka, legenda sepak bola asal Brasil. Kaka, yang membuat 92 penampilan untuk Brasil selama kariernya, menyebut dunia telah "diberkati" karena berkesempatan menyaksikan aksi pemain berusia 19 tahun ini.

"Saya pikir hal terbaik yang dapat kami katakan tentang dia adalah kecepatannya, dan seberapa cepat dia bisa berlari," kata Kaka kepada Omnisport.

Ricardo Kaka. skysports.com

Tapi, selain kecepatan Mbappe juga punya kelebihan lain. "Tentu saja dia tidak hanya berlari karena dia memiliki kendali yang sangat baik ketika dia berlari," kata Kaka.

Kaka juga menilai pemain itu sudah terlihat dewasa saat bermain. "Dia baru berusia 19 tahun, tapi kadang-kadang dia terlihat seperti berusia 35 tahun - sangat dewasa, mengendalikan permainan, (membuat) pilihan yang bagus," kaa dia. "Saya pikir dia punya masa depan yang sangat, sangat baik dan melihat pemain berusia 19 tahun bermain dan tampil seperti dia tampil di Piala Dunia ini, kita diberkati untuk melihat sesuatu seperti itu."

Advertising
Advertising

Mbappe sejauh ini sudah mencetak tiga gol buat Prancis. Ia terpaut tiga gol dari Harry Kane (Inggris) yang untuk sementara jadi top skor.

Berita terkait

Timnas Indonesia Berpotensi Bertemu Kylian Mbappe Jika Lolos Olimpiade Paris 2024

16 jam lalu

Timnas Indonesia Berpotensi Bertemu Kylian Mbappe Jika Lolos Olimpiade Paris 2024

Kylian Mbappe berambisi membela negaranya di ajang kompetisi Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi PSG vs Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions Selasa Malam Ini

1 hari lalu

Prediksi PSG vs Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions Selasa Malam Ini

Simak kabar terbaru kedua tim serta perkiraan susunan dan prediksi pertandingan PSG vs Borussia Dortmund di leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

6 hari lalu

Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

Duel Borussia Dortmund vs PSG di leg pertama semifinal Liga Champions pada malam ini diperkirakan bakal menghibur dengan kedua tim bermain menyerang.

Baca Selengkapnya

PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

15 hari lalu

PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

PSG unggul 11 poin dari tim di bawahnya dengan lima laga tersisa Ligue 1 Prancis yang belum dimainkan musim ini.

Baca Selengkapnya

Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

20 hari lalu

Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

Kylian Mbappe mencetak dua gol saat PSG meraih kemenangan comeback atas Barcelona 4-1 di leg kedua untuk memastikan lolos ke semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

21 hari lalu

Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

Ousmane Dembele menyebut salah satu kunci kemenangan PSG atas Barcelona di Liga Champions ini adalah taktik pelatihnya yang sempurna.

Baca Selengkapnya

Pimpin Timnas Prancis di Olimpiade 2024 Paris, Thiery Henry Targetkan Medali Emas

25 hari lalu

Pimpin Timnas Prancis di Olimpiade 2024 Paris, Thiery Henry Targetkan Medali Emas

Pelatih Timnas Prancis, Thiery Henry, menargetkan medali emas sepak bola Olimpiade 2024 Paris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Prancis: PSG vs Clermont Foot 1-1: Kylian Mbappe Bikin Assist untuk Gol Goncalo Ramos, Selamatkan Tim dari Kekalahan

31 hari lalu

Hasil Liga Prancis: PSG vs Clermont Foot 1-1: Kylian Mbappe Bikin Assist untuk Gol Goncalo Ramos, Selamatkan Tim dari Kekalahan

Kylian Mbappe masuk ke lapangan menit ke-67, menciptakan assist untuk gol Goncalo Ramos yang menghindarkan PSG dari kekalahan lawan Clermont Foot.

Baca Selengkapnya

Jauhi Paris yang Ramai, Ini Destinasi Wisata Tersembunyi di Seine-Saint-Denis

31 hari lalu

Jauhi Paris yang Ramai, Ini Destinasi Wisata Tersembunyi di Seine-Saint-Denis

Berikut ini beberapa destinasi hidden-gem yang dapat ditemukan di Seine-Saint-Denis, Paris

Baca Selengkapnya

Hasil Bola: Mbappe Bawa PSG ke Final Piala Prancis, Fiorentina Menangi Leg 1 Semifinal Coppa Italia

34 hari lalu

Hasil Bola: Mbappe Bawa PSG ke Final Piala Prancis, Fiorentina Menangi Leg 1 Semifinal Coppa Italia

Hasil bola pada Kamis dinihari, 4 April 2024, antara lain menampilkan pertandingan Piala Prancis dan Coppa Italia. PSG dan Fiorentina menang.

Baca Selengkapnya