Slovakia Kurang Pengalaman

Reporter

Editor

Rabu, 16 Juni 2010 17:53 WIB

Vladimir Weiss. AP Photo/Luca Bruno

TEMPO Interaktif, Rustenburg - Kurangnya pengalaman membuat Slovakia membuang peluang meraih kemenangan bersejarah di pertandingan pertama mereka di Piala Dunia. Slovakia sudah memimpin 1-0 atas Selandia Baru hingga waktu normal habis. Tapi di penghujung laga yang digelar di Royal Bafokeng, Selasa (15/6) lalu, Selandia Baru berhasil menyamakan kedudukan.

“Itu adalah pertandingan pertama kami, dan itulah alasan mengapa hal itu terjadi,” kata bek Slovakia, Marek Cech, Rabu (16/6). Pelatih Vladimir Weiss, yang anaknya juga bermain untuk Slovakia dengan nama yang sama, menyatakan ia sulit tidur karena begitu kecewanya dengan gol Selandia Baru di menit terakhir itu.

Weiss berharap anak asuhnya tidak lagi memikirkan kejadian itu dan belajar dari kesalahan semacam itu. Ia juga ingin para pemainnya lebih ganas memanfaatkan peluang di depan gawang lawan. “Berulang kali kami latihan untuk berbagai situasi, kesalahan itu seharusnya tidak terjadi,” kata Weiss. “Kami akan bermain untuk segalanya, kami akan mencoba untuk menang dan mari kita lihat apa yang akan terjadi di grup ini.”

Semua tim di Grup F, termasuk Paraguay dan Italia kini mengoleksi satu poin dan masih berpeluang untuk lolos. Pertandingan kedua grup ini Minggu (16/6) nanti akan menjadi pertandingan penentuan bagi mereka.

Pencetak gol Slovakia, Robert Vittek, menambahkan bahwa Slovakia kini harus memikirkan Paraguay di pertandingan hari Minggu (20/6) nanti. "Memang itu sebuah kerugian besar bagi kami tetapi kami harus terus melangkah dan berusaha sekuat tenaga melawan Paraguay,” katanya.

REUTERS | ARIS M

Berita terkait

Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

41 hari lalu

Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

Timnas U-20 Indonesia akan kembali menjajal kekuatannya dengan melawan Cina U-20 pada pertandingan uji coba internasional, Senin malam, 25 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

41 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

42 hari lalu

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

42 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

43 hari lalu

Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

Jadwal bola pada Minggu dinihari, 24 Maret 2024, akan menampilkan rangkaian laga persahabatan, termasuk Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman.

Baca Selengkapnya

Hadapi Venezuela di Babak 16 Besar Piala Dunia U-17 2023, Argentina Tak Mau Anggap Remeh Lawan

21 November 2023

Hadapi Venezuela di Babak 16 Besar Piala Dunia U-17 2023, Argentina Tak Mau Anggap Remeh Lawan

Duel timnas Argentina vs Venezuela pada babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023 ini bakal berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Selasa malam ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Argentina vs Venezuela di 16 Besar Piala Dunia U-17 2023 Selasa Malam, Diego Placente Waspada tapi Optimistis

21 November 2023

Jadwal Argentina vs Venezuela di 16 Besar Piala Dunia U-17 2023 Selasa Malam, Diego Placente Waspada tapi Optimistis

Timnas Argentina U-17 tidak mau meremehkan Venezuela di babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023 malam ini.

Baca Selengkapnya

Piala Dunia U-17 2023: Pelatih Ricardo Valino Bakal Lakukan Rotasi saat Timnas U-17 Venezuela Hadapi Meksiko

13 November 2023

Piala Dunia U-17 2023: Pelatih Ricardo Valino Bakal Lakukan Rotasi saat Timnas U-17 Venezuela Hadapi Meksiko

Timnas U-17 Venezuela akan bertemu dengan Meksiko dalam pertandingan lanjutan kualifikasi Grup F Piala Dunia U-17 2023, Rabu, 15 November 2023.

Baca Selengkapnya

Piala Dunia U-17 2023: Lupakan Kekalahan dari Jerman, Pelatih Meksiko U-17 Fokus Benahi Timnya untuk Hadapi Venezuela

13 November 2023

Piala Dunia U-17 2023: Lupakan Kekalahan dari Jerman, Pelatih Meksiko U-17 Fokus Benahi Timnya untuk Hadapi Venezuela

Timnas U-17 Meksiko U-17 kalah 1-3 dari Jerman di laga pertama penyisihan grup F Piala Dunia U-17 2023.

Baca Selengkapnya

Begini Komentar Ricardo Valino Usai Timnas Venezuela U-17 Kandaskan Selandia Baru 3-0 di Piala Dunia U-17 2023

13 November 2023

Begini Komentar Ricardo Valino Usai Timnas Venezuela U-17 Kandaskan Selandia Baru 3-0 di Piala Dunia U-17 2023

Pelatih Ricardo Valino mengungkapkan kunci kemenangan timnas Venezuela atas Selandia Baru 3-0 di penyisihan grup Piala Dunia U-17 2023.

Baca Selengkapnya