Anelka, Pemain Ke-8 yang Diusir dari Piala Dunia  

Reporter

Editor

Minggu, 20 Juni 2010 02:37 WIB

Nicolas Anelka.REUTERS/Charles Platiau
TEMPO Interaktif , Johannesburg – Diusirnya striker Nicolas Anelka dari skuad Prancis, Sabtu (19/6), menambah panjang daftar pemain yang dipulangkan tim mereka masing-masing sepanjang sejarah Piala Dunia.

Anelka adalah pemain kedelapan yang dikirim pulang dari ajang Piala Dunia untuk alasan di luar cedera atau sakit. Berikut adalah daftarnya:

Sigmund Haringer, Jerman, 1934

Pemain Haiti ini terpaksa pulang lebih dulu lantaran tak lulus dalam tes doping sesuasi pertandingan melawan Italia di mana timnya kalah 1-3.

Advertising
Advertising

Willie Johnston, Skotlandia, 1978

Winger Skotlandia ini dicoret dari skuadnya lantaran tak lulus dalam tes doping seusai kekalahan timnya dari Peru di babak penyisihan grup.

Uli Stein, Jerman Barat, 1986

Kper Jerman Barat ini diusir dari skuad Panzer lantaran menyebut pelatih Franz Beckenbauer sebagai bahan tertawaan.

Stefan Effenberg, Jerman, 1994

Gelandang Jerman ini dipulang oleh skuadnya gara-gara memberikan isyarat tak senonoh dengan tangannya kepada para suporter saat ia ditarik keluar dalam pertandingan di fase grup melawan Korea Selatan yang dimenangi Jerman 3-2.

Diego Maradona, Argentina, 1994

Legenda Argentina ini terpaksa dipulangkan lebih awal setelah gagal dalam tes doping seusai kemenangan Albiceleste atas Nigeria di babak penyisihan grup.

Roy Keane, Irlandia, 2002

Kapten tim Irlandia ini meninggalkan base camp setelah terlibat petengkaran dengan pelatih Mick McCarthy tentang rendahnya kualitas fasilitas latihan di sana yang kadi sasaran kritikannya dalam wawancara di sebuah suratkabar.

Nicolas Anelka, Prancis, 2010

Striker ini diusir dari skuad Prancis setelah menghina pelatih Raymond Domenech pada saat turun minum ketika Les Bleus kalah 0-2 dari Meksiko di laga kedua Grup Kamis lalu dan menolak meminta maaf.

REUTERS | A. RIJAL

Berita terkait

Mantan Gelandang Jerman Mesut Ozil Umumkan Pensiun dari Sepak Bola

22 Maret 2023

Mantan Gelandang Jerman Mesut Ozil Umumkan Pensiun dari Sepak Bola

Mesut Ozil pensiun dari timnas Jerman pada 2018 di tengah debat politik tentang imigran.

Baca Selengkapnya

Mantan Gelandang Real Madrid dan Juventus Sami Khedira Pensiun

20 Mei 2021

Mantan Gelandang Real Madrid dan Juventus Sami Khedira Pensiun

Sami Khedira mengundurkan diri sebagai pesepakbola profesional. Cedera membuat dia harus menyerah di usia 34 tahun.

Baca Selengkapnya

Piala Dunia 2022 Digelar di Qatar: 6 Hal yang Penting Diketahui

17 Juli 2018

Piala Dunia 2022 Digelar di Qatar: 6 Hal yang Penting Diketahui

Piala Dunia 2018 sudah berakhir dan yang selanjutnya akan digelar di Qatar pada 2022.

Baca Selengkapnya

Laporan Tempo dari Rusia: Angkutan Kota Andalan Meliput

7 Juli 2018

Laporan Tempo dari Rusia: Angkutan Kota Andalan Meliput

Selama meliput perhelatan Piala Dunia 2018, angkutan publik bisa jadi andalan.

Baca Selengkapnya

Piala Dunia 2018: Denmark Kalahkan Peru, Kasper Schmeichel Dipuji

17 Juni 2018

Piala Dunia 2018: Denmark Kalahkan Peru, Kasper Schmeichel Dipuji

Kasper Schmeichel mendapat pujian dari Denmark mengalahkan Peru dalam Piala Dunia 2018.

Baca Selengkapnya

3 Negara Ini Ajukan Jadi Tuan Rumah Bersama Piala Dunia 2026

11 April 2017

3 Negara Ini Ajukan Jadi Tuan Rumah Bersama Piala Dunia 2026

Amerika Serikat, Meksiko, dan Kanada mengajukan penawaran bersama untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia 2026.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Melaju ke Final Piala Dunia Antar Klub

15 Desember 2016

Real Madrid Melaju ke Final Piala Dunia Antar Klub

Real Madrid berhasil menundukan Club America pada semifinal Piala Dunia Antar Klub dengan skor 2-0. Karim Benzema dan Cristiano Ronaldo jadi pahlawan.

Baca Selengkapnya

River Plate Melaju ke Final Piala Dunia Antar Klub

16 Desember 2015

River Plate Melaju ke Final Piala Dunia Antar Klub

River Plate akan menantang pemenang laga antara Barcelona vs Guangzhou Evergrande di babak final. Laga itu akan berlangsung besok.

Baca Selengkapnya

Kolombia: Tanpa Suarez, Uruguay Tetap Berbahaya

14 Oktober 2015

Kolombia: Tanpa Suarez, Uruguay Tetap Berbahaya

Penyerang andalan Uruguay Luis Suarez masih menjalani larangan
pertandingan karena menggigit Giorgia Chiellini pada Piala
Dunia 2014.

Baca Selengkapnya

Messi Pinjamkan Nomor Punggungnya untuk Aguero

8 Oktober 2015

Messi Pinjamkan Nomor Punggungnya untuk Aguero

Aguero senang dengan tawaran Messi agar ia mengenakan kaus dengan nomor 10.

Baca Selengkapnya