Ditinggal Benitez, Lini Depan Ekuador Ompong

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Minggu, 15 Juni 2014 14:38 WIB

Pemain Ekuador Carlos Gruezo melanggar pemain Inggris Alex Oxlade-Chamberlain, dalam pertandingan persahabatan di Miami, (5/6). Richard Heathcote/Getty Images

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Ekuador, Reinaldo Rueda, tak pernah menurunkan target timnya di Piala Dunia 2014. "Seperti yang sudah saya bilang, kami ingin bermain sebanyak tujuh pertandingan di Brasil," kata Rueda.

Namun Antonio Valencia cs harus bekerja keras jika ingin mewujudkan harapan Rueda. Kepergian Christian Benitez--meninggal karena serangan jantung--menyisakan lubang besar di lini depan Ekuador. Benitez merupakan striker andalan Rueda. Sepanjang kariernya di tim nasional, ia sudah mengemas 24 gol dari 58 penampilan.

Ekuador akan menantang Swiss dalam laga perdana di Estadio Nacional, Brasilia, 15 Juni 2014, atau Ahad malam pukul 23.00 WIB. Swiss menjadi unggulan di Grup E untuk merebut tiket ke babak 16 besar. Kendati timnya diunggulkan, Stephen Lichtsteiner mengatakan belum puas dengan penampilan rekan-rekannya. Menurut pemain belakang yang membela Juventus ini, timnya belum menunjukkan penampilan yang konsisten sepanjang babak kualifikasi hingga uji coba terakhir. "Masih banyak potensi yang belum kami keluarkan," ucapnya.

Satu hal yang menjadi catatan Lichtsteiner ialah persoalan tempo permainan. Menurut dia, rekan-rekannya masih kesulitan menentukan waktu yang tepat untuk memulai serangan dan mengatur kecepatan permainan. "Tapi saya yakin itu bisa diatasi karena tim ini sudah memiliki pengalaman yang lebih baik," katanya.

Prakiraan susunan pemain

Swiss 4-2-3-1
Benaglio | Rodriguez, Schar, Djourou, Lichtsteiner | Xhaka, Inler | Stocker, Mehmedi, Shaqiri | Drmic




Ekuador 4-4-2
Dominguez | Paredes, Erazo, Guagua, Ayovi | Valencia, Castillo, Noboa, Montero | Valencia, Caicedo

FOX NEWS | FIFA | ADITYA BUDIMAN

Berita terkait

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

39 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Timnas Brasil Lolos ke Perempat Final Piala Dunia U-17 2023, Phelipe Leal Ungkap Kunci Kemenangan vs Ekuador

21 November 2023

Timnas Brasil Lolos ke Perempat Final Piala Dunia U-17 2023, Phelipe Leal Ungkap Kunci Kemenangan vs Ekuador

Pelatih timnas Brasil U-17 Phelipe Leal mengungkap kunci keberhasilan anak-anak asuhnya melaju ke babak perempat Piala Dunia U-17 2023.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Dunia U-17 2023: Timnas Brasil U-17 Maju ke Perempat Final, Kalahkan Ekuador 3-1

20 November 2023

Hasil Piala Dunia U-17 2023: Timnas Brasil U-17 Maju ke Perempat Final, Kalahkan Ekuador 3-1

Timnas Brasil U-17 menjadi tim pertama yang memastikan maju ke perempat final Piala Dunia U-17 2023 setelah mengalahkan Ekuador.

Baca Selengkapnya

Begini Komentar Pelatih Timnas U-17 Ekuador Usai Kemenangan atas Maroko 2-0 di Laga Kedua Piala Dunia U-17 2023

13 November 2023

Begini Komentar Pelatih Timnas U-17 Ekuador Usai Kemenangan atas Maroko 2-0 di Laga Kedua Piala Dunia U-17 2023

Setelah bermain imbang melawan timnas U-17 Indonesia, Ekuador mengalahkan Maroko 2-0 di laga kedua penyisihan grup A Piala Dunia U-17 2023.

Baca Selengkapnya

Piala Dunia U-17 2023: Pelatih Ekuador Puji Pertahanan Timnas U-17 Indonesia Saat Kedua Tim Bermain 1-1

11 November 2023

Piala Dunia U-17 2023: Pelatih Ekuador Puji Pertahanan Timnas U-17 Indonesia Saat Kedua Tim Bermain 1-1

Pelatih Ekuador U-17 Diego Martinez memuji pertahanan Timnas U-17 Indonesia saat bertemu dalam pertandingan Grup A Piala Dunia U-17 2023.

Baca Selengkapnya

Peta Persaingan Grup A Piala Dunia U-17 2023: Bisakah Timnas U-17 Indonesia Lolos?

9 November 2023

Peta Persaingan Grup A Piala Dunia U-17 2023: Bisakah Timnas U-17 Indonesia Lolos?

Timnas U-17 Indonesia akan berlaga di Grup A Piala Dunia U-17 2023, bersaing dengan Ekuador, Panama, dan Maroko. Simak peta persaingannya.

Baca Selengkapnya

Piala Dunia U-17 2023: Begini Kata Pelatih Ekuador Jelang Laga Perdana vs Timnas U-17 Indonesia

7 November 2023

Piala Dunia U-17 2023: Begini Kata Pelatih Ekuador Jelang Laga Perdana vs Timnas U-17 Indonesia

Pelatih Timnas Ekuador U-17, Diego Martinez, sudah mempersiapkan tim dengan sebaik mungkin untuk menghadapi Indonesia di Piala Dunia U-17 2023.

Baca Selengkapnya

Kata Lionel Messi setelah Cetak Gol dan Antar Argentina Kalahkan Ekuador di Kualifikasi Piala Dunia 2026

8 September 2023

Kata Lionel Messi setelah Cetak Gol dan Antar Argentina Kalahkan Ekuador di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Lionel Messi mengantar Timnas Argentina mengalahkan Ekuador 1-0 dalam kualifikasi Piala Dunia 2026. Simak komentar dia setelah pertandingan.

Baca Selengkapnya

Hasil kualifikasi Piala Dunia 2026: Argentina Kalahkan Ekuador 1-0, Gol Lionel Messi Jadi Penentu

8 September 2023

Hasil kualifikasi Piala Dunia 2026: Argentina Kalahkan Ekuador 1-0, Gol Lionel Messi Jadi Penentu

Lionel Messi berhasil membawa Timnas Argentina meraih kemenangan atas Ekuador dalam laga perdana kualifikasi Piala Dunia 2026.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Piala Dunia U-20 2023: Argentina dan AS Juara Grup, Ekuador dan Uzbekistan Lolos

27 Mei 2023

Hasil dan Klasemen Piala Dunia U-20 2023: Argentina dan AS Juara Grup, Ekuador dan Uzbekistan Lolos

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Argentina dan Amerika Serikat memastikan diri menjadi juara grup, sedangkan Ekuador dan Uzbekistan lolos ke 16 besar.

Baca Selengkapnya