Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kroasia Menang 4-0 atas Kamerun  

image-gnews
Pemain Kroasia, Mario Mandzukic merayakan golnya ke gawang Kamerun pada laga piala dunia di Brazil, 19 Juni 2014. Kroasia menang 4-0 atas Kamerun. REUTERS/Siphiwe Sibeko
Pemain Kroasia, Mario Mandzukic merayakan golnya ke gawang Kamerun pada laga piala dunia di Brazil, 19 Juni 2014. Kroasia menang 4-0 atas Kamerun. REUTERS/Siphiwe Sibeko
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kroasia memenangkan laga pertandingan melawan Kamerun di Amazonia Arena, Kamis, 19 Juni 2014, dengan skor akhir 4-0. Kroasia tampil agresif sejak awal pertandingan. Gol pertama tercipta setelah Ivica Olic menggiring bola cepat dan langsung melepas tendangan kerasnya ke gawang Kamerun.

Pertandingan berlangsung sangat ketat. Pada menit ke 40, wasit terpaksa mengeluarkan kartu merah untuk pemain Kamerun, Alexandre Song, setelah melakukan pelanggaran.

Memasuki paruh kedua, Kroasia kembali tampil menyerang. Gol kedua untuk Kroasia tercipta pada menit 48 oleh Ivan Perisic. Tim asuhan Niko Kovac ini kembali mencetak gol pada menit 61 oleh Mario Mandzukic. Pemain Bayern Muenchen itu kembali mencetak gol pada menit 73 dan mengukuhkan kemenangan untuk Kroasia.

Laga kedua Grup A ini memang menjadi pertaruhan setelah kedua tim sama-sama kalah dalam pertandingan perdananya. Kroasia sebelumnya merasa dicurangi wasit saat dikalahkan Brasil 2-1 dalam laga perdananya.

Selain itu, mental pemain juga diganggu oleh faktor non-teknis. Sebuah laman Internet di Kroasia mempublikasikan foto sejumlah pemain saat telanjang di kolam renang di Praira do Forte. Penyerang veteran Ivica Olic, sangat geram dengan publikasi itu dan menuding media Kroasi mensabotase persiapan tim.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kamerun juga harus menerima keadaan tidak diperkuat kaptem tim Samuel Eto’o yang cedera lutut dan tak bisa bermain selama sepuluh hari.

ANGGA SUKMA WIJAYA

Baca juga:
Fellaini Lebih Cemerlang di Tim Nasional
Drogba: Pantai Gading Selalu Tampil Serius
Hadapi Australia, Belanda Andalkan RvP-Robben
Clint Dempsey Bikin Album Rap

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Real Madrid Perpanjang Kontrak Luka Modric hingga Juni 2025

9 hari lalu

Pemain Real Madrid, Luka Modric. REUTERS/Jon Nazca
Real Madrid Perpanjang Kontrak Luka Modric hingga Juni 2025

Real Madrid resmi memperpanjang kontrak Luka Modric dengan durasi satu musim. Ia meraih trofi terbanyak dengan 26 trofi bersama Los Blancos.


Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024 dan Jadwal Pertandingannya

30 hari lalu

Para pemain Georgia melakukan selebrasi setelah timnya lolos ke babak 16 besar setelah pertandingan Grup F Euro 2024 di Arena AufSchalke, Gelsenkirchen, 27 Juni 2024. REUTERS/Piroschka Van De Wouw
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024 dan Jadwal Pertandingannya

Rangkaian jadwal babak penyisihan grup Euro 2024 (Piala Eropa 2024) sudah tuntas digelar. Simak tim yang lolos ke babak 16 besar dan jadwalnya.


Daftar 10 Pencetak Gol Tertua di Piala Eropa setelah Luka Modric Torehkan Rekor di Euro 2024

31 hari lalu

Ekspresi pemain Kroasia Luka Modric setelah ditahan imbang 1-1 oleh Italia dalam pertandingan Grup B Euro 2024 di Stadion Leipzig, Leipzig, 25 Juni 2024. REUTERS/Lisi Niesner
Daftar 10 Pencetak Gol Tertua di Piala Eropa setelah Luka Modric Torehkan Rekor di Euro 2024

Gelandang timnas Kroasia Luka Modric menjadi pencetak gol tertua sementara di Euro atau Piala Eropa saat mencetak gol ke gawang Italia.


Timnas Kroasia Hampir Pasti Tersingkir dari Euro 2024, Luka Modric Belum Mau Pensiun

32 hari lalu

Ekspresi pemain Kroasia Luka Modric setelah ditahan imbang 1-1 oleh Italia dalam pertandingan Grup B Euro 2024 di Stadion Leipzig, Leipzig, 25 Juni 2024. REUTERS/Lisi Niesner
Timnas Kroasia Hampir Pasti Tersingkir dari Euro 2024, Luka Modric Belum Mau Pensiun

Luka Modric, mengatakan bahwa ia belum mau pensiun dan masih akan terus bermain meskipun negaranya tersingkir dari Euro 2024.


Klasemen Peringkat Ketiga Euro 2024: Timnas Kroasia Hampir Pasti Tersingkir setelah Ditahan Timnas Italia 1-1

32 hari lalu

Ekspresi pemain Kroasia Lovro Majer, Marco Pasalic, Luka Modric dan Andrej Kramaric setelah ditahan imbang 1-1 oleh Italia dalam pertandingan Grup B Euro 2024 di Stadion Leipzig, Leipzig, 25 Juni 2024. REUTERS/Lisi Niesner
Klasemen Peringkat Ketiga Euro 2024: Timnas Kroasia Hampir Pasti Tersingkir setelah Ditahan Timnas Italia 1-1

Timnas Kroasia hanya finis di posisi ketiga klasemen Grup B Euro 2024 setelah bermain imbang 1-1 dengan Timnas Italia.


Hasil dan Klasemen Euro 2024 Grup B: Spanyol Juara Grup, Italia yang Imbangi Kroasia Lolos sebagai Runner-up

32 hari lalu

Pemain Italia Lorenzo Pellegrini melakukan tendangan ke gawang Kroasia dalam pertandingan Grup B Euro 2024 di Stadion  Leipzig, Leipzig, 25 Juni 2024.REUTERS/Lisi Niesner
Hasil dan Klasemen Euro 2024 Grup B: Spanyol Juara Grup, Italia yang Imbangi Kroasia Lolos sebagai Runner-up

Timnas Spanyol menang dan menjadi juara Grup B Euro 2024, Italia melaju ke babak 16 besar sebagai runner-up, sedangkan Kroasia masih menanti nasib.


Prediksi Kroasia vs Italia di Laga Hidup-Mati Grup B Euro 2024: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

33 hari lalu

Pemain Italia Riccardo Calafiori mencetak gol bunuh diri saat melawan Spanyol dalam pertandingan Grup B Euro 2024 di Arena AufSchalke, Gelsenkirchen, 21 Juni 2024. Gol bunuh diri Calafiori  bawa Spanyol kalahkan Italia 1-0. REUTERS/Carmen Jaspersen
Prediksi Kroasia vs Italia di Laga Hidup-Mati Grup B Euro 2024: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Kroasia diprediksi akan tampil habis-habis mengincar kemenangan, sementara Italia bermain lebih pragmatis di laga terakhir grup B Euro 2024.


Klasemen Euro 2024 dan Rekap Hasil Kamis Dinihari 20 Juni: Timnas Jerman Lolos, Kroasia dan Swiss Tertahan

37 hari lalu

Kiper Jerman Manuel Neuer berduel dengan pemain Hungaria Martin Adam dalam pertandingan Grup A Euro 2024 di Stuttgart Arena, Stuttgart, 19 Juni 2024. REUTERS/Heiko Becker
Klasemen Euro 2024 dan Rekap Hasil Kamis Dinihari 20 Juni: Timnas Jerman Lolos, Kroasia dan Swiss Tertahan

Tuan rumah Jerman memastikan diri sebagai tim pertama yang lolos ke babak 16 besar Euro 2024. Sedangkan Swiss dan Kroasia sama-sama meraih hasil seri.


Hasil Euro 2024: Kroasia vs Albania 2-2, Klaus Gjasula Jadi Pesakitan dan Pahlawan

37 hari lalu

Pemain Albania Klaus Gjasula melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Kroasia dalam pertandingan Grup B Euro 2024 di Hamburg Volksparkstadion, Hamburg, 19 Juni 2024. Gol  Klaus Gjasula di menit-menit akhir membuat Albania menahan imbang Kroasia 2-2. REUTERS/Lisi Niesner
Hasil Euro 2024: Kroasia vs Albania 2-2, Klaus Gjasula Jadi Pesakitan dan Pahlawan

Kroasia gagal mengalahkan Albania setelah gol Klaus Gjasula memaksa pertandingan berakhir imbang 2-2 dalam laga kedua Grup B Euro 2024.


Jadwal Live dan Prediksi Kroasia vs Albania di Grup B Euro 2024 Malam Ini, Laga Hidup-Mati Kedua Tim

38 hari lalu

Timnas Kroasia. REUTERS
Jadwal Live dan Prediksi Kroasia vs Albania di Grup B Euro 2024 Malam Ini, Laga Hidup-Mati Kedua Tim

Timnas Kroasia akan bertemu Albania dalam pertandingan kedua penyisihan grup B Euro 2024 (Piala Eropa 2024). Yang kalah akan kemungkinan tersingkir.